Cara membuat scrool pada Label/Kategory Blog

Cara Mudah Membuat Scroll Pada Label/Kategori Blog

Cara Mudah Membuat Scroll Pada Label/Kategori Blog | Share kali ini mengenai Cara Membuat Scroll Pada Label/Kategori Blog  yang gunanya untuk tampilan jadi menarik, ringkas dan kelihatan rapi pada widget sobat. Untuk template yang biasa scroll pada table tentunya tidak ada, kecuali template yang sudah dimodif sedemikian rupa. Tapi sobat jangan kwatir semua itu bisa sobat miliki sekarang dengan mudah. Sudah jelas bukan penjelasannnya? Nah ,,,, g pake lama langsung simak dibawah ini. Cekidot….

Berikut ini langkah-langkah Cara Membuat Scroll Pada Label/Kategori Blog :

1. Silahkan sobat masuk akun Blog sobat.
2. Pilih >> Menu >> "Template" >> "Edit Html" >> Lanjutkan >> Jangan lupa sobat Centang kotak kecil "Expand Template Widget".
3. Kemudian Cari kode ]]></b:skin> ,
4. Gunakan CTRL + F untuk mempercepat dan memudahkan pencarian.
5. Langkah yang selanjutnya silahkan sobat Copy atau salin semua Kode Html di bawah ini dan Paste tepat diatas atau sebelum Kode ]]></b:skin>

    #Label1 .widget-content{
    height:250px;
    width:auto;
    overflow:auto;
    }


5. Silahkan sobat klik >> "Save/Simpan Template". Agar tidak hilang.

Sudah selesai tutorialnya Silahkan langsung dicoba  Cara Membuat Scroll Pada Label atau Kategori Blog, good luck.

0 comments "Cara membuat scrool pada Label/Kategory Blog", Baca atau Masukkan Komentar

Post a Comment

Harap komentar anda menggunakan bahasa yang sopan dan santun

mohon maaf kalau ada pesan anda yang tidak saya tampilkan.
mungkin komentar anda kurang berkenan di hati saya.